Beberapa Contoh Syariat Islam Yang Ditolak Karena Dianggap Sebagai Budaya ‘Arab

Penolakan terhadap hukum-hukum Islam dan sunnah Rasulullah ﷺ sering kita dengar dan ditemukan di tangah-tengah masyarakat kita yang mayoritas beragama Islam, tentu dengan berbagai macam alasan dan argumentasi cacat yang mereka kemukakan. Misalnya anggapan mereka bahwa hukum Islam tersebut tidak sesuai dengan situasi dan kondisi manusia di jaman sekarang, atau alasan hukum Islam terlalu kolot… Continue reading Beberapa Contoh Syariat Islam Yang Ditolak Karena Dianggap Sebagai Budaya ‘Arab

Published
Categorized as Manhaj

Keutamaan Mengasuh Dan Mendidik Anak Perempuan Dengan Baik

Dari Ummul mu’minin ‘Aisyah رضي الله عنه, beliau berkata: “(Suatu hari) seorang perempuan miskin datang ke rumahku dengan membawa dua anak perempuannya, maka aku memberikan makanan kepadanya tiga buah kurma. Lalu dia memberikan sebuah kurma kepada masing-masing dari kedua putrinya tersebut, dan mengangkat satu buah kurma (yang tersisa) ke mulutnya untuk dimakan, tapi kedua putrinya… Continue reading Keutamaan Mengasuh Dan Mendidik Anak Perempuan Dengan Baik

Published
Categorized as Keutamaan

Hadits Palsu Tentang Larangan Menceraikan Istri

رُوِيَ عَنْ عَلِيِّ بْنِ أَبِيْ طَالِبٍ رضي الله عنه أَنّهُ قَالَ: قَالَ رَسُوْلُ اللهِ: « تَزَوَّجُوْا وَلاَ تُطَلِّقُوْا، فَإِنَّ الطَّلاَقَ يَهْتَزُّ لَهُ الْعَرْشُ » Diriwayatkan dari ‘Ali bin Abi Thalib رضي الله عنه bahwa Rasulullah ﷺ bersabda: “Menikahlah dan janganlah kamu menceraikan (istrimu), karena sesungguhnya perceraian itu menjadikan ‘Arsy Allah berguncang”. Hadits ini dikeluarkan oleh… Continue reading Hadits Palsu Tentang Larangan Menceraikan Istri

Published
Categorized as Hadits

Hadits Palsu Tentang Keutamaan Bersusah Payah Mencari Rezki Yang Halal

رُوِيَ عَنْ عَلِيٍّ بن أَبِي طالِبٍ رضي الله عنه مَرْفُوْعًا: ((إِنَّ اللهَ يُحِبُّ أَنْ يَرَى عَبْدَهُ تَعِبًا فِي طَلَبِ الْحَلَالِ)). Diriwayatkan dari ‘Ali bin Abi Thalib رضي الله عنه dari Rasulullah ﷺ: “Sesungguhnya Allah suka melihat hamba-Nya yang sedang bersusah payah dalam mencari (rezki) yang halal”. Hadits ini dinisbatkan oleh Imam al-‘Iraqi[1] dan as-Suyuthi[2] kepada… Continue reading Hadits Palsu Tentang Keutamaan Bersusah Payah Mencari Rezki Yang Halal

Published
Categorized as Hadits

Hanya Engkau Sandaran Hatiku

Ustadz Abdullah Taslim MA Barangkali masih banyak di antara kaum muslimin yang belum memahami arti penting-nya bersandar dan bergantung kepada Allah ta’ala dalam semua keadaan hamba. Bahkan hal ini menurut sebagian orang terkesan sebagai sesuatu yang menunjukkan kekurangan dan kelemahan, disebabkan anggapan kebanyakan orang yang menilai bahwa kemandirian manusia adalah kemuliaan, sedangkan ketergantungan kepada selain… Continue reading Hanya Engkau Sandaran Hatiku

Kembalikan Hatimu Pada Fitrahnya !

Ustadz Abdullah Taslim MA Berbicara tentang hati berarti membicarakan tentang bagian tubuh manusia yang paling penting dan utama, karena baik-buruknya seluruh anggota badan manusia tergantung dari baik-buruknya hati[1]. Rasulullah ﷺ bersabda: “Ketahuilah, sesungguhnya dalam tubuh manusia ada segumpal daging, jika segumpal daging itu baik maka akan baik seluruh tubuhnya, dan jika segumpal daging itu buruk… Continue reading Kembalikan Hatimu Pada Fitrahnya !

Hadits Lemah Tentang Siapa Yang Mengumandangkan Adzan Shalat Maka Dialah Yang Mengumandangkan Iqamah

Ustadz Abdullah Taslim MA رُوِيَ عَنْ زِيَادِ بْنِ الحَارِثِ الصُدَائَي ، عَن النَّبِيِّ أَنَّهُ قَالَ: « مَنْ أَذَّنَ فَهُوَ يُقِيمُ » رواه أبو داود والترمذي وابن ماجه وأحمد وغيرهم Diriwayatkan dari Ziyad bin al-Harits ash-Shuda-i رضي الله عنه bahwa Rasulullah ﷺ bersabda: “Barangsiapa yang mengumandangkan adzan (shalat) maka dialah yang mengumandangkan iqamah”. Hadits ini dikeluarkan… Continue reading Hadits Lemah Tentang Siapa Yang Mengumandangkan Adzan Shalat Maka Dialah Yang Mengumandangkan Iqamah

Published
Categorized as Hadits

Hadits Palsu Tentang Keutamaan Mencium Kening Ibu

رُوِيَ عن ابن عباس أن رسول الله قال: « من قبل بين عيني أمه كان له ستراً من النار » Diriwayatkan dari ‘Abdullah bin ‘Abbas radhiyallahu ‘anhu bahwa Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Barangsiapa yang mencium (kening) di antara kedua mata ibunya maka itu akan menjadi penghalang baginya dari api Neraka”.

Published
Categorized as Hadits

Hadits Lemah Tentang Pensyaratan Jumlah Jama’ah Shalat Jum’at 40 Orang

عَنْ جَابِرٍ بْنِ عَبْدِ اللهِ قَالَ: « مَضَتِ السُّنَّةُ أَنَّ فِى كُلِّ ثَلاَثَةٍ إِمَامًا، وَفِي كُلِّ أَرْبَعِينَ فَمَا فَوْقَ ذَلِكَ جُمُعَةٌ وَفِطْرٌ وَأَضْحًى، وَذَلِكَ أَنَّهُمْ جَمَاعَةٌ » Dari Jabir bin ‘Abdillah radhiyallahu ‘anhu beliau berkata: “Sunnah (amal yang sesuai dengan petunjuk Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam) yang telah dilakukan (sejak dulu) bahwa pada setiap tiga… Continue reading Hadits Lemah Tentang Pensyaratan Jumlah Jama’ah Shalat Jum’at 40 Orang

Hadits Lemah Tentang Keutamaan Shalat Setelah Memakai Siwak

عَنْ عَائِشَةَ قَالَتْ: قَالَ رَسُولُ اللَّهِ: «تَفْضُلُ الصَّلاَةُ الَّتِي يُسْتَاكُ لَهَا عَلَى الصَّلاَةِ الَّتِي لاَ يُسْتَاكُ لَهَا سَبْعِينَ ضِعْفًا» Dari ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha dia berkata: Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda: “Shalat yang dikerjakan setelah bersiwak (membersihkan gigi) lebih utama tujuh puluh kali lipat daripada shalat yang dikerjakan tanpa bersiwak”. Hadits ini dikeluarkan oleh Imam… Continue reading Hadits Lemah Tentang Keutamaan Shalat Setelah Memakai Siwak

Published
Categorized as Hadits